Pengumuman Waspada Penipuan Recruitment
Sehubungan dengan maraknya aksi penipuan recruitment calon pekerja, kami mengimbau kepada masyarakat agar berhati-hati dan mewaspadai adanya modus penipuan dalam proses penerimaan calon pekerja yang mengatasnamakan PT Pelayaran Tempuran Emas Tbk dan anak perusahaannya
Bahwa PT Pelayaran Tempuran Emas Tbk dan anak perusahaannya, untuk proses recruitment/seleksi karyawan darat ataupun laut (Crew) yang berlokasi di Jakarta maupun di cabang-cabang nya tidak pernah mengunakan jasa outsourcing ataupun agency, kami melakukan secara internal proses seleksi karyawan dan kami tidak pernah melakukan pungutan ataupun permintaan imbalan dalam bentuk apapun kepada para calon karyawan baik karyawan darat ataupun laut (Crew).
Apabila terdapat oknum yang melakukan hal tersebut dapat langsung melaporkan kepada kami melalui email hotline@temasline.com atau telepon +628111912838 .
Job Vacancy
SHORE-BASED
MARKETING MANAGER |
Kualifikasi:
|
Apply Now |
INTERNAL AUDIT MANAGER |
Requirements :
|
Apply Now |
SALES & MARKETING |
JOB DESCRIPTION
QUALIFICATION
|
Apply Now |
PAYROLL |
JOB DESCRIPTION
QUALIFICATION
|
Apply Now |
OPERATOR RS (CABANG PERAWANG) |
Job Description :
Job Requirements :
|
Apply Now |
OPERATION STAFF (ALL BRANCHES) |
JOB DESCRIPTION
QUALIFICATION
|
Apply Now |
MAGANG |
|
Apply Now |
FINANCE AND ACCOUNTING |
|
Apply Now |
ESTIMATOR |
Job Desc Membuat estimasi dari perbaikan container Membuat laporan tentang breakdown container Mengecek stok dari material dan alat yang dibutuhkan untuk perbaikan container Kualifikasi: Pendidikan minimal SMK/D3/S1, namun harus berpengalaman di bidang estimator repair of container Siap bekerja pada sistem shift & di lapangan Penempatan di Depo Container of Temas |
Apply Now |
CUSTOMER SERVICE |
JOB DESCRIPTION
QUALIFICATION
|
Apply Now |
SEA BASED
CHIEF OFFICER |
Requirements : - ANT II atau ANT III ( Endorsement memenuhi ) - C/O di kapal kontainer min. 2 tahun - 2/O di kapal kontainer min. 5 tahun - Berbadan sehat usia maks. 45 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan ) - Familiar Dengan Komputer
Vessel Info : 1. Tasik Mas : GT 6659, 2060 KW (Homebase Jakarta)
Valid Until : 31 Mei 2018
|
Apply Now |
MASTER |
Requirements : - ANT I atau ANT II ( Endorsement memenuhi ) - Nahkoda di kontainer min. 3 tahun - C/O di kontainer min. 5 tahun - Berbadan sehat usia maks. 55 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan ) - Familiar dengan Komputer
Vessel Info : 1. Palung Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane)
Valid Until : 31 Mei 2018
|
Apply Now |
SECOND ENGINEER |
Requirements : - ATT II atau ATT III ( Endorsement memenuhi ) - 2/E di kapal min. 3 tahun dengan mesin min. 2000 hp - 3/E di kapal min. 5 tahun dengan mesin min. 2000 hp - Berbadan sehat usia maks. 45 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan ) - Familiar Dengan Komputer
Vessel Info: 1. Umbul Mas : GT 6640, 2060 KW (Homebase Jakarta) 2. Tasik Mas : GT 6659, 2060 KW (Homebase Jakarta) 3. Hilir Mas : GT 6659, 2060 KW (Homebase Jakarta) 4. Situ Mas : GT 27915, 21770 KW (Homebase Jakarta) 5. Gulf Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane)
Valid Until : 31 Mei 2018
|
Apply Now |
SECOND OFFICER |
Requirements : - ANT II atau ANT III - Pengalaman 2/O min. 1 tahun dengan GRT min. 3000 - Pengalaman 3/O min. 5 tahun dengan GRT min. 3000 - Berbadan sehat usia maks. 40 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan ) - Familiar Dengan Komputer
Vessel Info : 1. Palung Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane) 2. Sungai Mas : GT 25497, 18063 KW (Homebase Jakarta) 3. Samudera Mas : GT 2993, 1765 KW (Homebase Surabaya) 4. Kawa Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Ambon) (Crane) 5. Situ Mas : GT 27915, 21770 KW (Homebase Jakarta) 6. Gulf Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane) 7. Ayer Mas : GT 4990, 1323 (Homebase Surabaya) (Crane)
Valid Until : 31 Mei 2018
|
Apply Now |
FOREMAN |
Requirements : - ATT V - Pengalaman mandor min. 2 tahun GT > 5000 - Berbadan sehat usia maks. 40 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan ) - Familiar Dengan Komputer
Vessel Info : 1. Kedung Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane) 2. Segoro Mas : GT 2999, 1765 KW (Homebase Jakarta) 3. Telaga Mas : GT 6659, 2060 KW (Homebase Jakarta) 4. Kisik Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane) 5. Lagun Mas : GT 3127, 2000 KW (Homebase Jakarta) 6. Ayer Mas : GT 4990, 1323 (Homebase Surabaya) (Crane)
Valid Until : 31 Mei 2018
|
Apply Now |
ABLE BODY |
Requirements : - RFNW atau ANT V - Pengalaman A/B di kapal min. 2 tahun dengan GT min 3000 di utamakan kontainer - Berbadan sehat usia maks.35 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan ) - Familiar dengan Komputer - salary Rp 3.700.000
Vessel Info : 1. Lagoa Mas : GT 6006, 2941 KW (Homebase Jakarta) 2. Kali Mas : GT 6659, 2060 KW (Homebase Jakarta) 3. Kawa Mas : GT 4990, 1323 (Homebase Surabaya) (Crane) 4. Sungai Mas : GT 25,497 KW (Homebase Jakarta) ( Crane ) 5. Estuari Mas : GT 6659, 2060 KW (Homebase Jakarta) 6. Strait Mas : GT 13.949, 9.627 KW ( Homebase Surabaya ) 7. Samudera Mas : GT 2999, 1765 KW ( Homebase Surabaya )
Valid Until : 15 Agustus 2018 |
Apply Now |
OILER |
Requirements : - RFPWER atau ATT V - Pengalaman Oiler min. 2 tahun dengan mesin min. 2000 hp - Berbadan sehat usia maks. 35 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan )
Vessel Info : 1. Guhi Mas : GT 3127, 2029 KW (Homebase Makassar) 2. Belik Mas : GT 6659, 2060 KW (Homebase Jakarta) 3. Kisik Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane) 4. Ayer Mas : GT 4990, 1323 (Homebase Surabaya) (Crane) 5. Lagun Mas : GT 3127, 2000 KW (Homebase Jakarta) 6. Kuala Mas : GT 6007, 2795 KW (Homebase Jakarta)
Valid Until : 31 Mei 2018 |
Apply Now |
COOK |
Requirements : - Sertifikat minimal BST, Food handling & Food Safety - Pengalaman Koki min. 2 tahun ( dengan jumlah min. 15 crew ) - Mampu membuat perencanaan anggaran belanja dan menu - Berbadan sehat usia maks. 45 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan )
Vessel Info : 1. Teluk Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Ambon) (Crane)
Valid Until : 31 Mei 2018
|
Apply Now |
ELECTRICIAN |
Requirements : - Sertifikat minimal BST - STM-Listrik, S1 Listrik lebih diutamakan - Electrician di kapal min. 2 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan ) - Berbadan sehat usia maks. 40 tahun
Vessel Info : 1. Kisik Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane) 2. Gulf Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane)
Valid Until : 31 Mei 2018
|
Apply Now |
BOATSWAIN |
Requirements : - RFNW atau ANT V - Pengalaman Bosun di kapal kontainer min. 2 tahun - Berbadan sehat usia maks.35 tahun - Mampu Berbahasa Inggris lisan dan tulisan ( Diutamakan )
Vessel Info : 1. Samudera Mas : GT 2993, 1765 KW (Homebase Surabaya) 2. Kisik Mas : GT 4990, 1323 KW (Homebase Surabaya) (Crane) 3. Situ Mas : GT 27915, 21770 KW (Homebase Jakarta) 4. Warih Mas : GT 6659, 2060 KW (Homebase Jakarta)
Valid Until : 31 Mei 2018
|
Apply Now |
IT MOBILE DEVELOPMENT
Jl. Yos Sudarso Kav. 33, Sunter Jaya
Jakarta Utara 14350
Fax : +62 21 43938658
Email (Shore Based) : hrd@temasline.com
Email (Sea Based) : crewing@temasline.com